Drama Dukaria

Drama Dukaria adalah drama yang pada mulanya berkisah kesedihan dan kemudian berubah menjadi cerita penuh sukacita serta berakhir dengan kebahagiaan para tokohnya. Drama jenis ini biasanya muncul tokoh penyelamat yang dikenal dengan sebutan deus ex machina. Istilah lain tragikomedi.

Post a Comment

Post a Comment (0)

Previous Post Next Post